Photo by liburananak.com

About GIIAS 2018, Ice BSD City

Ternyata ada banyak pilihan kegiatan yang bisa dilakukan oleh anak-anak yang datang menemani Ortu-nya ke Pameran #GIIAS2018.

Pameran ini masih berlangsung di ICE BSD sampai tanggal 12 Agustus 2018 

Yuk simak cerita dan tips dari Mba @aikairin yang weekend kemarin mengajak anak-anaknya ke pameran Auto Show ini

Terima kasih banyak untuk sharing-nya ya Mba Irene Dyah @aikairin

 

#Repost @aikairin

#liburananak @liburananak #GIIAS2018 .

Mampir ke IIMS (motor show) dan GIIAS (auto show) adalah agenda liburan yg jarang dilewatkan anak2 saya. .

Saat ini, bertempat di ICE BSD, 2-12 Agustus ada gelaran GIIAS 2018. Tristan yang maniak mobil, sudah pasti bahagia datang ke sini (walau agak sedih karena display exotic cars tidak sedasyat Motor Show).

Rui yg awam mobil pun tetap bisa menikmati

Kegiatan anak yg bisa dilakukan misalnya :

1. Eksplor aneka jenis mobil termasuk mobil konsep berteknologi masa depan. Bisa nanya2 juga.

2. Main macam2 games interaktif utk anak (terbanyak di booth Daihatsu, tapi favorit Tristan Rui adl games olah raga di booth Toyota). .

3. Ngadem di kids corner yg tersebar di berbagai booth, jg ada indoor playground

4. "Kenalan" dengan bermacam truk dan kendaraan berat.. di area truk jg ada area rock climbing & menghias truk, nyobain masuk kabin truk atau double decker bus, dll

5. Jajan dari deretan food truck

6. Nonton pertunjukan di stage tiap booth, mulai dari show mobil, dance, musik, sampai konser artis populer (KLa, RAN, Afgan, Tulus, dll)

 

Tiket masuk Rp 50.000 (hari kerja) atau Rp 100.000 (akhir pekan), di bawah 7th gratis. Buka dari jam 10 atau 11 pagi hingga 9 malam.

You need to Login or Register to post a review


Recommended Hotels & Restaurants


You need to Login or Register to ask a questions


You might also like this place

Download Our Apps